Lompat ke konten

Pemberitahuan

Pemberitahuan Lonsor Jalan di Depan Kompi Senapan B Yonif 642

Sanggauinformasi.com. Senin, 23 September 2024. Dinas Perhubungan Kabupaten Sanggau menginformasikan kepada masyarakat tentang terjadinya lonsor jalan di lokasi depan Kompi Senapan B Yonif 642, Kelurahan Bunut, Kecamatan Kapuas. Insiden ini dapat membahayakan keselamatan pengguna jalan, sehingga kami menghimbau agar semua pengendara, baik roda dua maupun roda empat, lebih berhati-hati saat melintas di area tersebut.

Peringatan Penting: Tanah Longsor di Rantau Mendekati Badan Jalan, Masyarakat Dihimbau Berhati-Hati

Sanggau, 4 September 2024 – Masyarakat diimbau untuk waspada saat melintasi atau berhenti di sekitar Biram, RT Rantau, Dusun Senunuk, Desa Sebarra. Kondisi tanah longsor di daerah tersebut semakin mengkhawatirkan dan hampir menggerus badan jalan. Hanya tersisa lebih dari satu meter dari tepi jalan yang berpotensi longsor jika belum ada tindakan cepat dari dinas terkait.

Pasangan YES Resmi Mendaftar di KPU Kabupaten Sanggau untuk Pilkada 2024

Pasangan calon Yansen dan Sisen, yang dikenal dengan singkatan ‘YES’, secara resmi mendaftar di Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Sanggau pada hari ini untuk maju dalam Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) yang akan diselenggarakan pada 27 November 2024. Pasangan ini diantar oleh rombongan tim sukses mereka yang menunjukkan dukungan penuh dalam upaya memenangkan kontestasi politik di Sanggau.

Pasangan JOUS Resmi Melenggang di Pilkada Sanggau 2024

Sanggau – Pasangan calon Bupati dan Wakil Bupati Sanggau, Jhon Hendri dan Usman, yang dikenal dengan sebutan “JOUS,” secara resmi telah diterima oleh Komisi Pemilihan Umum (KPU) Sanggau sebagai peserta Pilkada Kabupaten Sanggau 2024. Pendaftaran pasangan ini berlangsung kondusif dan tertib di Kantor KPU Sanggau, dengan kehadiran tim sukses (timses) serta rombongan pendukung.

Dalam era digital yang terus berkembang, keberadaan media online independen semakin penting untuk memberikan informasi yang terpercaya dan up-to-date. Salah satu platform yang berkontribusi memberikan informasi valid di Kabupaten Sanggau adalah SanggauInformasi.com. Media ini telah muncul sebagai sumber informasi yang memuat berita mengenai pejabat, politik, kepala desa, artis, tokoh masyarakat, serta informasi barang dan jasa.

Free counters!

Jam Dinas

Start online 2019 Sanggauinformasi2020.blogspot.com. PT Asia Compro International (Perseorangan).
Hosting By Hostinger.