Lompat ke konten

Memeriahkan Gawai Dayak 2024: Kancilkus meriahkan Turnamen Empara Dio Cup

Melobok, Rabu 1 Mei 2024. Pada pembukaan turnamen Empara Dio bola kaki putra dan putri di pintu sepuluh desa Melobok, kecamatan Meliau, Kabupaten Sanggau, kehadiran Kancilkus menjadi sorotan. Dengan semangat sportif, para pemain siap berkompetisi dalam kancah turnamen tersebut, memperkaya momen memeriahkan Gawai Dayak 2024.

Kancilkus, SP menghadiri pembukaan Empara Dio Cup

Turnamen Empara Dio Cup tidak hanya menjadi ajang kompetisi olahraga, tetapi juga menjadi bagian… Selengkapnya!

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *